Rabu, 17 Desember 2014

Cara Mudah Mengetahui Jumlah Kata Postingan Blog

Pada kali ini saya akan memberikan info tentang cara mudah mengetahui jumlah kata pada setiap konten. Sebenarnnya apa sih gunannya menghitung jumlah kata pada konten yang diposting di blog? Menurut saya gunanya agar kita dapat mengetahui kualitas tulisan dan jumlah kata yang memadai dari setiap konten yang kita posting di blog.

Jumlah kata pada setiap konten yang berkualitas rata-rata terdapat 400-500 kata. Namun menurut saya 300 kata sudah lumayan banyak dan memadai.

Ada 2 cara untuk mengetahui jumlah kata dan kualitas kata pada setiap konten yang kita posting, yaitu dengan cara online (menggunakan internet) dan cara offline (menggunakan microsoft word).


Cara online

1. Word count tool

Word count tool merupakan website yang menyediakan layanan untuk mengetahui jumlah kata, karakter, paragraf, kata-kata panjang, kata-kata pendek, karakter tanpa spasi dan keunikan kata. Word count tool juga memiliki banyak fitur lain yang bisa menambah produktivitas anda ketika menulis sebuah konten. 



Caranya cukup mudah, buka browser dan ketik https://wordcounttools.com/ pada mesin pencari. Selanjutnya anda akan berada di halaman awal website tersebut, blok+copy semua kata pada konten anda lalu paste pada kotak yang disediakan. Apabila sudah akan muncul statistik kata yang terkandung pada konten anda.


2. Word counter

Word counter sebenarnya mirip dengan word count tool, yang membedakannya di word counter terdapat sebuah eksetensi browser grammarly yang dapat membantu anda untuk mendeteksi kesalahan tata bahasa dan plagiarisme.



Caranya cukup mudah, buka browser dan ketik https://wordcounter.net/ pada mesin pencari. Selanjutnya anda akan berada di halaman awal website tersebut, blok+copy semua kata pada konten anda lalu paste pada kotak yang disediakan. Apabila sudah akan muncul statistik kata yang terkandung pada konten anda.


Cara offline

1. Microsoft Word

Cara offline adalah cara yang paling mudah hanya dengan menggunakan software bawaan dari microsoft anda sudah bisa melihat jumlah kata, karakter, dan paragraf pada konten yang sudah anda buat.

Cara menggunakannya, blok+copy semua kata pada konten anda lalu pastekan ke halaman microsoft word dan perhatikan bagian pojok bawah sebelah kiri di situ terdapat jumlah kata pada konten anda.

Jika ingin lebih detail dan akurat dengan microsoft word ikuti langkah-langkah dibawah ini. blok+copy semua isi konten lalu pastekan ke halaman microsoft word > setelah itu klik Review (terletak di samping kanan Mailings) > klik word count. Setelah mengklik word count akan ada kotak kecil yang berisi tentang jumlah kata, karakter dan paragraf pada konten anda.

12 komentar:

  1. wordcounter(dot)net memang paling oke.. detil-detilnya lebih banyak..mudah digunakan.. dan loading situsnya cepat

    BalasHapus
    Balasan
    1. bener tuh sob ane pake 2 situs di atas buat ngecek jumlah kata dll.
      Tapi kalau koneksi lagi jelek,terpakasa deh pake ms.word :D

      Hapus
  2. wah mantap gan artikel nya. saya kira postingan ane udh sampe 500 kata ternyata belum hehe..

    BalasHapus
  3. Mantapp gan..
    daripada pakai ms word kelamaan mending cek online :D

    BalasHapus
  4. Thanks gan artikelnya berguna banget hehehe

    BalasHapus
  5. Sanat mebantu gan... terima kasih
    salam

    BalasHapus
  6. makasih gan atas informasinya,,maklum ane masih belajar ngeblog,masih pemula banget

    BalasHapus